Diskripsi metode praktis melatih ilmu tenaga dalam, olah kanuragan,olah kadigdayaan, olah spiritual, olah kebathinan, olah jurus dan ilmu hikmah, Ilmu Mistik bagi anda yang membutuhkan untuk menempah jatidiri sejati
Selasa, 20 Juli 2010
NAGA MENCAPLOK MANGSA
SERI LATIHAN GERAK JURUS NAGA LANGIT
Kemudian disusul dengan gerakan jurus yang keempat yang berjuluk : "Naga Mencaplok Mangsa" sesuai dengan ilustrasi / gambar berikut ini.
GERAKAN KEEMPAT :
1. Lepas nafas secara sentak ...
2. Sambil melentingkan tubuh anda ke arah depan dengan posisi kuda-kuda yang tetap. Hanya saja tubuh anda sedikit bergerak naik ke atas.
3. Kedua telapak tangan melakukan gerakan dorong secara tiba-tiba ke arah depan, dimana posisi telapak tangan kiri berada di atas kepala sedangkan telapak tangan kanan berada di bawah.
4. Pandangan terpusat ke arah depan ...
5. Kesatuan gerak dari lentingan tubuh, gerakan dorongan tangan, dan hentakan pernafasan anda merupakan kunci kesempurnaan dari gerakan jurus ini.
6. Ikuti dengan bacaan bathin anda dengan Asma' Allah : "Yaa Qoharru ..."
HAKEKAT GERAKAN JURUS :
"Mampu melakukan perubahan dan pembaharuan ketika dirasa perlu untuk mengambil langkah kebijakan dalam mengarungi samudera kehidupan"
KEMUDIAN DILANJUTKAN ....
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar